Dalam rangka pencapaian visi, misi dan tujuan, Fakultas Febi selalu merespon perkembangan dan tuntutan zaman, dengan aktif meninjau dan mengembangkan kurikulumnya. Peninjauan yang pernah dilakukan adalah:
Tahun 2015, Prodi Ekonomi Syariah dan Perbankan Syariah menerapkan kurikulum KKNI mengacu pada Permendikbud No. 49 tahun 2014.
Tahun 2016 Prodi Ekonomi Syariah dan Perbankan Syariah melakukan peninjauan kurikulum mengacu pada Permenristekdikti No. 44 tahun 2015
Tahun 2016, Prodi Manajemen Zakat dan Wakaf menerapkan kurikulum KKNI pada Permenristekdikti No. 44 tahun 2015.